Mengenal Lebih Dekat

Mengenal Lebih Dekat

 

    Delia Puspita Linda. Lebih akrab dipanggil Adedelia. Perempuan pengagum senja dan hujan. Gadis kelahiran tahun 1997, keturunan Jawa dan Cina yang sedang mencari jati diri di Tanah Sunda. Lulus dari pendidikan Matematika S1 di salah satu perguruan tinggi swasta daerah Jakarta Timur. Bekerja sebagai salah satu karyawan di perusahaan yang bergerak dibidang otomotif. Aktif dalam organisasi sejak tahun 2016.

    Menjadi admin di Komunitas Ikatan Penulis Indonesia sejak tahun 2016. Tahun 2020 masuk dalam komunitas Beranibaca.id sebagai Tim Redaksi. Buku yang pernah terbit hanya antologi dari beberapa event menulis online.

    Diary yang berisi curahan sajak, puisi, artikel, cerpen, maupun hal-hal lainnya. Mengabadikan segala rasa cinta, senang, sedih, dan perasaan lainnya di dalam sini.

Selamat membaca

 

Kontak saya :

E-mail : delia.lindapuspita97@gmail.com

Instagram : diarysakura_

Facebook : Adedelia

Twitter : adedelia_

Wattpad : adedelia_

Storial : adedelia

 


Previous
Next Post »